Skip to content
Kampung Media
Kampung Media

Kampung Media

penghargaan-kampung-media
Primary Menu
  • Inspirasi Kampung
  • Kuliner Kampung
  • Wisata Kampung
  • Otomotif
  • Budaya
  • Ekonomi
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Pemerintahan
  • Sosial Keagamaan
  • Hukum

Jurnalis NTB Apresiasi Bincang Kamisan, Kuliti Maraknya Isu Perempuan dan Anak

adminkampung June 5, 2025
download (2)

Bincang Kamisan bertema Kekerasan Perempuan dan Perlindungan Anak yang digelar Dinas Kominfotik NTB mendapat sambutan hangat dari para wartawan dan jurnalis di NTB. Talkshow mingguan yang diagendakan untuk mensosialisasikan program Pemerintah Provinsi NTB ini sudah memasuki edisi ke-4 dan digelar pada Kamis 5 Juni 2025.

Dalam kesempatan tersebut, Zainudin Safari atau yang akrab disapa Fariz, jurnalis Radio Global mengungkapkan Talkshow Bincang Kamisan ini sangat positif, edukatif, dan informatif. Karena ada ruang dialog yang sangat terbuka antara jurnalis, wartawan, dan narasumber yang beragam; akademisi, pemerintah daerah, dan lembaga kemasyarakatan, serta pratisi. Diskusi tematik seperti ini diharapkan bisa terus dilalukan setiap minggunya dengan tema yang bisa menyesuaikan dengan isu yang sedang terjadi.

“Seperti sekarang membahas isi perempuan dan anak, dan dari 3 narasumber ini, perspektif wartawan dalam menulis sudah banyak, yang bisa dimainkan juga banyak, sehingga dengan demikian informasi yang disampaikan terhadap masyarakat bisa semakin komplit dan holistik,” ungkapnya.

Senada dengan Fariz, Farah Ghinan jurnalis Pikiran Rakyat juga mengapresiasi diselenggarakannya Bincang Kamisan, khususnya dalam mengangkat isu Kekerasan Perempuan dan Anak yang terjadi di NTB. Dalam kesempatan ini, jurnalis dan wartawan dapat langsung menyampaikan pertanyaan sekaligus gagasan terkait dengan isu yang sedang hangat-hangatnya terjadi di NTB.

Dalam kesempatan ini, Farah menyampaikan masukannya agar pendidikan reproduksi sexual dan kesetaraan gender bisa masuk ke dalam agenda program Desa Berdaya yang akan diluncurkan Pemprov NTB dalam waktu dekat.

Kepala Dinas Kominfotik NTB, H. Yusron Hadi, S.T., M.UM menyambut baik usulan tersebut. Edukasi terkait pendidikan reproduksi seksual dan kesetaraan gender disebutkannya memang perlu dilakukan di tingkat desa melalui Program Desa Berdaya. Karena salah satu penyebab terjadinya kekerasan perempuan dan anak adalah minimnya pendidikan parenting kepada orangtua terkait berbagai bentuk kekerasan, di antaranya kekerasan fisik, mental, hingga digital.

“Saya kita pendidikan reproduksi sexual sejak dini dan kesetaraan gender ini perlu dilakukan karena banyak kasus yang terjadi notabenenya minimnya pendidian parenting,” ungkapnya.

Adapun hadir sebagai narasumber pada Talkshow Bincang Kamisan kali Ketua LPA Mataram Joko Jumadi, Sri Wahyuni, S.IP selaku Kabid Perlindungan Khusus Anak DP3AP2KB Provinsi NTB, dan Prof. Atun Wardahun, M. AG. MA. PHD selaku Guru Besar Hukum Keluarga Islam UIN Mataram dan dimoderatori langsung oleh Kepala Dinas Kominfotik NTB Yusron Hadi. (nov/her/dinaskominfotikntb)

Continue Reading

Previous: Gubernur NTB Komitmen Benahi TPA Kebon Kongok, Prioritaskan Kesejahteraan Masyarakat Sekitar
Next: Tips Berkendara Aman dengan menguasai Teknik Pengereman Kombinasi pada Motor Sport

Berita Terkait

download
  • Hukum

Bentuk FKP2KS, Langkah Preventif dan Represif Provinsi NTB Tanggulangi Kekerasan Seksual

adminkampung June 16, 2025
1
  • Hukum

MUI – PBNU Kecam Video AI “Hari Pertama di Neraka”: Konten Menyesatkan

adminkampung June 11, 2025
download
  • Hukum

Program Desa Berdaya, Jadi Pintu Gerbang Pemprov NTB Intervensi Tangani Kasus Perempuan dan Anak

adminkampung June 5, 2025

Berita Terkini

  • Dari Penambahan BTS 4G hingga Berdayakan Masyarakat Lokal, Ini Update Kinerja Indosat di Wilayah Bali Nusra
  • Ajang Pencarian Bakat dan Minat Melalui KOMPAK
  • Ratusan Pelajar SMAN 6 Mataram Antusias Ikuti Kompetisi Pelajar Honda Lombok (KOMPAK)
  • Pemprov NTB Gelar Upacara HKN, Momentum ASN Tingkatkan Kualitas Pengabdian dan Pelayanan Kepada Masyarakat
  • Ketua Dekranasda NTB Dukung Penguatan UMKM Syariah Menuju Karya Kreatif Indonesia 2025

Kanal Berita

  • Artikel/Opini
  • Budaya
  • Ekonomi
  • Hukum
  • Indeks
  • Inspirasi Kampung
  • Kesehatan
  • Kuliner Kampung
  • Olah Raga
  • Otomotif
  • Pemerintahan
  • Pendidikan
  • Peristiwa
  • Politik
  • Sosial Keagamaan
  • Teknologi
  • Wisata Kampung

Baca juga

indosat
  • Ekonomi

Dari Penambahan BTS 4G hingga Berdayakan Masyarakat Lokal, Ini Update Kinerja Indosat di Wilayah Bali Nusra

adminkampung June 18, 2025
08e7f909-9a5a-4eed-bcc8-8271777f3e93
  • Otomotif

Ajang Pencarian Bakat dan Minat Melalui KOMPAK

adminkampung June 18, 2025
kompak
  • Otomotif

Ratusan Pelajar SMAN 6 Mataram Antusias Ikuti Kompetisi Pelajar Honda Lombok (KOMPAK)

adminkampung June 18, 2025
download (5)
  • Pemerintahan

Pemprov NTB Gelar Upacara HKN, Momentum ASN Tingkatkan Kualitas Pengabdian dan Pelayanan Kepada Masyarakat

adminkampung June 17, 2025

SEKRETARIAT


Jl.Banda Sraya Gg.sakura No.5 Pondok Indah Kel.Pagutan Barat Kota Mataram
Nomor Kontak: 089637675034
Email: kampungmedia2008@gmail.com


Konsultan Media: Lombok Inisiatif – Akta Notaris Nomor 135 tanggal 14 Maret 2015.
Alamat: Jalan Bhanda Sraya 23 Griya Pagutan Indah Mataram.

REDAKSI

Publisher VIP (Visual Informasi & Publikasi) PRODUCTION & Lombok Kreatif.

Chief Executive Officer:
Asrobi Abdihi
Chief of Content:
Fakhrul Azhim
Manager Operations / Editor in Chief :
Afifudin
Sekretaris Redaksi: Neneng Pebriana

TIM REDAKSI

Kepala Kampung / Pemred :
Asrobi Abdihi
Redaktur Pelaksana :
Fakhrul Azhim
Editor Senior : Ncep
Editor: Abdi, Achim Nadfia,
Reporter: Muhammad Safwan, Jumaili, Ncep

DEWAN PAKAR

Suaeb Qury, S.H.I.

KONTRIBUTOR

1.Muhammad Safwan (Kota Mataram) 2.Jumaili (Lombok Tengah) 3.Hasan Karing ( KM Brang Ene Sumbawa) 4.Adi Pradana (Kab.Bima)5.Opick Manggelewa. KM Manggelewa (Dompu) 6.Joko KM Panto daeng Sumbawa 7.Ryan KM Gempar Bima 8.Faidin (KM kempo) Dompu 9.Alimuddin (KM Maluk) KSB 10.Randal Patisamba (KM Rampak Nulang) 11.Ibrahim Arifin (KM Rensing Bat) Lotim 12.Yakub (KM SasakTulen) Lobar 13.Alamsyah (KM Tembe Nggoli) Bima 14.M. Hariyadin (KM. Sarei Ndai Kota Bima 15.Andre Kurniawan (KM.Masbagik) Lotim 16.Ali Nurdin (KM. Taliwang) Sumbawa 17.Hajrul Azmi ( KM. Sajang Bawak Nao ) Loteng 18.Desa Wisata Masmas Loteng 19.Abdul Satar Lobar 20.Nurrosyidah Yusuf 21.Masyhuri (sambang kampung),22.Joko Pitoyo, 23.Asep KM Lobar, 24. Abu Ikbal, 25. Romo. 26. Alin 27. Tawa, 28. Andi Mulyan Mataram,29. Asri (KM Sukamulia), 30. Efan (Kampung Media Lengge Wawo-Bima) 31. Aulia Abdiana

Copyright © Kampung Media.