Skip to content
Kampung Media
Kampung Media

Kampung Media

penghargaan-kampung-media
Primary Menu
  • Inspirasi Kampung
  • Kuliner Kampung
  • Wisata Kampung
  • Otomotif
  • Budaya
  • Ekonomi
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Pemerintahan
  • Sosial Keagamaan
  • Otomotif

Konsisten Jaga Tren Positif, CBR Series Terbukti Melesat Kencang di Sirkuit Mandalika

adminkampung July 14, 2025
b199bf6a-fa73-486f-bc9e-278605b4e258

Praya – Sukses mendominasi seri perdana dan kedua di Mandalika Racing Series (MRS) 2025, Astra Honda Racing Team (AHRT) kembali bersiap menghadapi putaran ketiga yang digelar pada 15-17 Agustus mendatang di Pertamina Mandalika International Circuit. Dengan semangat tinggi dan persiapan matang, para pebalap muda bertalenta binaan PT Astra Honda Motor (AHM) ini siap memberikan perform positif untuk ajang MRS seri ketiga mendatang.

Mandalika Grand Prix Association (MGPA) resmi mengumumkan gelaran Mandalika Racing Series 2025, sebuah kejuaraan nasional yang menjadi feeder untuk talenta muda menuju level balap internasional. Seri ini akan berlangsung di Pertamina Mandalika International Street Circuit, Central Lombok, dengan rangkaian seri yang telah dijadwalkan sepanjang tahun.
Mandalika Racing Series dirancang untuk Melahirkan pembalap muda Indonesia yang kompetitif dalam skala regional maupun global. Menyediakan platform kompetitif berjenjang sebagai batu loncatan ke kejuaraan Asia dan dunia. Mendukung pertumbuhan ekosistem motorsport nasional melalui kolaborasi MGPA, pemerintah daerah, dan sponsor korporat. Berdasarkan kalender resmi, seri Mandalika Racing Series akan digelar sebanyak 5–6 putaran sepanjang tahun yaitu pada 11–13 April, 20–22 Juni, 15–17 Agustus, 19–21 September dan 31 Okt–2 Nov.
“Kami mendukung penuh perhelatan Mandalika Racing Series yang digelar di Mandalika International Sircuit. Apalagi AHRT juga mengirimkan pebalap terbaiknya untuk berlaga di ajang ini. Kami sebagai Main Dealer sepeda motor Honda di Nusa Tenggara Barat, bersama PT AHM berkomitmen untuk mendukung dan mensukseskan perhelatan dunia balap di Indonesia,” kata Adrian Arlim selaku Marketing Manager Astra Motor NTB.
Untuk diketahui, semua putaran berlangsung di sirkuit sepanjang 4,313 km dengan 17 tikungan, yang sebelumnya telah digunakan untuk event MotoGP, Superbike, dan GT World Challenge Asia. Kapasitas sirkuit mencapai 195.700 penonton, menjadikannya venue prima untuk mendukung pengembangan talenta lokal sekaligus meningkatkan pariwisata NTB (Tim KM MD Astra Motor NTB)

Continue Reading

Previous: DPP PDI Perjuangan Salurkan Bantuan untuk Korban Bencana Banjir di Kota Mataram
Next: Relawan Mengabdi Batch 7 Mulai Aksi, Bawa Semangat Baru untuk Desa Ngrajek Magelang

Berita Terkait

92cea8ed-4661-4148-a029-47599e6b6f5d
  • Otomotif

Komunitas CRF Lombok Sambut Varian terbaru dari CRF Series

adminkampung July 14, 2025
IMG_20250713_102702_1
  • Otomotif

PT. Astra Motor NTB Ikut Suport Jalan Sehat Dalam Rangka Harkopnas Ke 78 dan Launching Kopdeskel Merah Putih (KDMP)

adminkampung July 13, 2025
f361ee25-4c46-4b4c-8589-a7b489c7baab
  • Otomotif

Honda NTB Peduli, Bagikan 110 Paket Servis dan 110 Sembako Gratis untuk Korban Banjir di Kekalik Jaya

adminkampung July 13, 2025

Berita Terkini

  • Pertemuan Gubernur Miq Iqbal dengan Menteri Dikdasmen: Bahas Penguatan SMK Advokasi untuk Kurangi Pengangguran dan Kemiskinan di NTB
  • Terima audiensi BPS, Gubernur NTB Miq Iqbal Minta Perkuat Data Sebagai Arah Kebijakan Pemerintah
  • Pemprov NTB Komitmen Wujudkan Pertambangan Rakyat untuk Dikelola Koperasi
  • Gubernur NTB Miq Iqbal : Fornas Harus Berdampak Bagi Masyarakat dan Perekonomian!
  • Jejak Tak Terlupakan: Miq Gite, Pengabdian Sejati untuk NTB

Kanal Berita

  • Artikel/Opini
  • Budaya
  • Ekonomi
  • Hukum
  • Indeks
  • Inspirasi Kampung
  • Kesehatan
  • Kuliner Kampung
  • Olah Raga
  • Otomotif
  • Pemerintahan
  • Pendidikan
  • Peristiwa
  • Politik
  • Sosial Keagamaan
  • Teknologi
  • Wisata Kampung

Baca juga

download (8)
  • Pendidikan

Pertemuan Gubernur Miq Iqbal dengan Menteri Dikdasmen: Bahas Penguatan SMK Advokasi untuk Kurangi Pengangguran dan Kemiskinan di NTB

adminkampung July 14, 2025
download (7)
  • Ekonomi

Terima audiensi BPS, Gubernur NTB Miq Iqbal Minta Perkuat Data Sebagai Arah Kebijakan Pemerintah

adminkampung July 14, 2025
d78ee39f-37f9-4ee0-a508-ad7bd404cf5c
  • Ekonomi

Pemprov NTB Komitmen Wujudkan Pertambangan Rakyat untuk Dikelola Koperasi

adminkampung July 14, 2025
download (6)
  • Pemerintahan

Gubernur NTB Miq Iqbal : Fornas Harus Berdampak Bagi Masyarakat dan Perekonomian!

adminkampung July 14, 2025

SEKRETARIAT


Jl.Banda Sraya Gg.sakura No.5 Pondok Indah Kel.Pagutan Barat Kota Mataram
Nomor Kontak: 089637675034
Email: kampungmedia2008@gmail.com


Konsultan Media: Lombok Inisiatif – Akta Notaris Nomor 135 tanggal 14 Maret 2015.
Alamat: Jalan Bhanda Sraya 23 Griya Pagutan Indah Mataram.

REDAKSI

Publisher VIP (Visual Informasi & Publikasi) PRODUCTION & Lombok Kreatif.

Chief Executive Officer:
Asrobi Abdihi
Chief of Content:
Fakhrul Azhim
Manager Operations / Editor in Chief :
Afifudin
Sekretaris Redaksi: Neneng Pebriana

TIM REDAKSI

Kepala Kampung / Pemred :
Asrobi Abdihi
Redaktur Pelaksana :
Fakhrul Azhim
Editor Senior : Ncep
Editor: Abdi, Achim Nadfia,
Reporter: Muhammad Safwan, Jumaili, Ncep

DEWAN PAKAR

Suaeb Qury, S.H.I.

KONTRIBUTOR

1.Muhammad Safwan (Kota Mataram) 2.Jumaili (Lombok Tengah) 3.Hasan Karing ( KM Brang Ene Sumbawa) 4.Adi Pradana (Kab.Bima)5.Opick Manggelewa. KM Manggelewa (Dompu) 6.Joko KM Panto daeng Sumbawa 7.Ryan KM Gempar Bima 8.Faidin (KM kempo) Dompu 9.Alimuddin (KM Maluk) KSB 10.Randal Patisamba (KM Rampak Nulang) 11.Ibrahim Arifin (KM Rensing Bat) Lotim 12.Yakub (KM SasakTulen) Lobar 13.Alamsyah (KM Tembe Nggoli) Bima 14.M. Hariyadin (KM. Sarei Ndai Kota Bima 15.Andre Kurniawan (KM.Masbagik) Lotim 16.Ali Nurdin (KM. Taliwang) Sumbawa 17.Hajrul Azmi ( KM. Sajang Bawak Nao ) Loteng 18.Desa Wisata Masmas Loteng 19.Abdul Satar Lobar 20.Nurrosyidah Yusuf 21.Masyhuri (sambang kampung),22.Joko Pitoyo, 23.Asep KM Lobar, 24. Abu Ikbal, 25. Romo. 26. Alin 27. Tawa, 28. Andi Mulyan Mataram,29. Asri (KM Sukamulia), 30. Efan (Kampung Media Lengge Wawo-Bima) 31. Aulia Abdiana

Copyright © Kampung Media.