Skip to content
Kampung Media
Kampung Media

Kampung Media

penghargaan-kampung-media
Primary Menu
  • Pemerintahan

NTB – Kanada Bahas Kerja Sama Bilateral

adminkampung January 10, 2026 2 minutes read
x1768030862_IMG-20260110-WA0037.jpg.pagespeed.ic.lHwg0JKqdZ

Mataram, 10 Januari 2026 – Gubernur Nusa Tenggara Barat (NTB) Lalu Muhamad Iqbal dan Menteri Pembangunan Internasional Kanada, Randeep Sarai, membahas penguatan kerja sama kemitraan (partnership) yang setara dan berkelanjutan dalam pengembangan usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM), sektor kesehatan, serta perluasan akses pasar bagi produk unggulan NTB.

“Banyak potensi yang akan mereka garap. Hari ini membahas potensi penangkapan ikan, pariwisata dengan investasi seaplane, vallet PT STM di Dompu serta program program sosial seperti lingkungan dan pemberdayaan perempuan yang segera akan ditindaklanjuti oleh kedutaan besar Kanada”, jelas Gubernur di gedung Bank NTB, Mataram, Sabtu (10/01/2026).

Sementara itu, Randeep Singh Sarai menekankan, program sosial yang akan dikerjakan adalah bagian dari program kesetaraan kesejahteraan melalui pendidikan, kesehatan dan pelatihan keterampilan.

“Program sosial ini akan kami lakukan dalam waktu dekat seperti yang kami lakukan di negara negara Asia dan Amerika lainnya. Kami memilih Lombok karena memiliki populasi dan wilayah besar di Asia Pasifik selain investasi energi dan lain lain”, jelasnya.

Ditambahkan pula, bahwa kerja sama ini tidak lagi berfokus pada skema bantuan semata, melainkan pada pola kemitraan (partnership) yang menandai babak baru penguatan hubungan antara NTB dan Kanada yang berorientasi strategis dan saling menguntungkan.

Menteri Randeep Singh Sarai dijadwalkan berkunjung ke komunitas Solidaritas Perempuan dan Pusat Pembelajaran Perempuan di Karang Bayan, Kecamatan Lingsar, Lombok Barat, Vena Energy Plant (PLTS Sengkol), Lombok Tengah serta komunitas BERANI di Desa Aik Dewa, Lombok Timur selama dua hari mendatang.

Selain itu, peluang kolaborasi di bidang energi bersih, hilirisasi industri pangan dan pengembangan mineral kritikal menjadi agenda penting pembahasan yang melibatkan Duta Besar, Direktur Program Asia Pasifik, Direktur Kebijakan, Direktur Operasi dan Direktur Komunikasi Kanada serta dihadiri Pj Sekda, Kepala Bappeda, Ketua TP PKK dan sejumlah kepala dinas terkait. (jm/dyd/kominfotikntb).

About the Author

adminkampung

Administrator

Visit Website View All Posts

Post navigation

Previous: Gubernur NTB Tegaskan Jabatan Bukan Hak, Wajib Dievaluasi Kinerjanya
Next: Khutbah Jumat: Mengisi Rajab dengan Muhasabah, Amal dan Puasa

Berita Terkait

x1768283908_IMG-20260109-WA0108.jpg.pagespeed.ic.MbZsj2_ik-
3 minutes read
  • Pemerintahan

Pemprov NTB Akan Akhiri Sistem Pansel dan “Beauty Contest”, Gubernur Iqbal Terapkan Manajemen Talenta ASN sebagai Kompas Karier Aparatur

adminkampung January 13, 2026 0
c3cdd738-e728-4dce-b390-bd61ef92900d
2 minutes read
  • Pemerintahan

Kepala Diskop UKM NTB Tekankan Disiplin ASN dan Progres Kerja Harian

adminkampung January 13, 2026 0
ce544c79-6ffd-439e-910a-759a99249a0d
2 minutes read
  • Pemerintahan

Kepala Dinas Koperasi UKM NTB Tetapkan Pengelola PLUT KUKM

adminkampung January 13, 2026 0

Baca juga

x1768283908_IMG-20260109-WA0108.jpg.pagespeed.ic.MbZsj2_ik-
3 minutes read
  • Pemerintahan

Pemprov NTB Akan Akhiri Sistem Pansel dan “Beauty Contest”, Gubernur Iqbal Terapkan Manajemen Talenta ASN sebagai Kompas Karier Aparatur

adminkampung January 13, 2026 0
6fa15f1f-377d-4c2f-a5a2-afdf02e6872f
2 minutes read
  • Hukum

Berkas Perkara Pembunuhan Brigadir EFR Rampung, Lima Tersangka Resmi Diserahkan ke Kejari Mataram

adminkampung January 13, 2026 0
c3cdd738-e728-4dce-b390-bd61ef92900d
2 minutes read
  • Pemerintahan

Kepala Diskop UKM NTB Tekankan Disiplin ASN dan Progres Kerja Harian

adminkampung January 13, 2026 0
ce544c79-6ffd-439e-910a-759a99249a0d
2 minutes read
  • Pemerintahan

Kepala Dinas Koperasi UKM NTB Tetapkan Pengelola PLUT KUKM

adminkampung January 13, 2026 0

SEKRETARIAT

Jl.Banda Sraya Gg.sakura No.5 Pondok Indah Kel.Pagutan Barat Kota Mataram
Nomor Kontak: 089637675034
Email: kampungmedia2008@gmail.com

Konsultan Media: Lombok Inisiatif – Akta Notaris Nomor 135 tanggal 14 Maret 2015.
Alamat: Jalan Bhanda Sraya 23 Griya Pagutan Indah Mataram.

REDAKSI
Publisher VIP (Visual Informasi & Publikasi) PRODUCTION & Lombok Kreatif.

Chief Executive Officer:
Asrobi Abdihi
Chief of Content:
Fakhrul Azhim
Manager Operations / Editor in Chief : Afifudin
Sekretaris Redaksi: Neneng Pebriana

TIM REDAKSI
Kepala Kampung / Pemred :
Asrobi Abdihi
Redaktur Pelaksana :
Fakhrul Azhim
Editor Senior : Ncep
Editor: Abdi, Achim Nadfia,
Reporter: Muhammad Safwan, Jumaili, Ncep

DEWAN PAKAR
Suaeb Qury, S.H.I.

KONTRIBUTOR
1. Muhammad Safwan (Kota Mataram)
2. Jumaili (Lombok Tengah)
3. Hasan Karing ( KM Brang Ene Sumbawa)
4. Adi Pradana (Kab.Bima)
5. Opick Manggelewa. KM Manggelewa (Dompu)
6. Joko KM Panto daeng Sumbawa
7. Ryan KM Gempar Bima
8. Faidin (KM kempo) Dompu
9. Alimuddin (KM Maluk) KSB
10. Randal Patisamba (KM Rampak Nulang)
11. Ibrahim Arifin (KM Rensing Bat) Lotim
12. Yakub (KM SasakTulen) Lobar
13. Alamsyah (KM Tembe Nggoli) Bima
14. M. Hariyadin (KM. Sarei Ndai Kota Bima
15. Andre Kurniawan (KM.Masbagik) Lotim
16. Ali Nurdin (KM. Taliwang) Sumbawa
17. Hajrul Azmi ( KM. Sajang Bawak Nao ) Loteng
18. Desa Wisata Masmas Loteng
19. Abdul Satar Lobar
20. Nurrosyidah Yusuf
21. Masyhuri (sambang kampung),
22. Joko Pitoyo,
23. Asep KM Lobar,
24. Abu Ikbal,
25. Romo.
26. Alin
27. Tawa,
28. Andi Mulyan Mataram,
29. Asri (KM Sukamulia),
30. Efan (Kampung Media Lengge Wawo-Bima)
31. Aulia Abdiana

Copyright © Kampung Media. | MoreNews by AF themes.